Ma'ruf, Miftahuddin (2024) ANALISIS SENTIMEN KEBOCORAN DATA BANK SYARIAH INDONESIA(BSI) PADA SOSIAL MEDIA X MENGGUNAKAN ALGORITMA BIDIRECTIONAL ENCODER REPRESENTATIONS FROM TRANSFORMERS BAHASA INDONESIA(INDOBERT). Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Malang.
PENDAHULUAN.pdf
Download (4MB) | Preview
BAB I.pdf
Download (1MB) | Preview
BAB II.pdf
Download (1MB) | Preview
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (1MB) | Request a copy
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Download (2MB) | Request a copy
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only
Download (1MB) | Request a copy
Poster.pdf
Download (1MB) | Preview
Abstract
Kebocoran data menjadi ancaman serius bagi keamanan informasi, terutama dalam sektor perbankan. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan analisis sentimen terhadap kebocoran data Bank Syariah Indonesia(BSI) yang terungkap di media sosial X. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Algoritma Bidirectional Encoder Representation from Transformers(BERT) yang dioptimalkan untuk bahasa Indonesia, dikenal sebagai IndoBERT. Data yang digunakan mencakup teks tweet pengguna sosial media X yang berhubungan dengan kebocoran data Bank BSI. Penelitian ini memberikan gambaran mendalam mengenai pandangan dan respons pengguna media sosial terkait kebocoran data Bank BSI. Proses analisis sentimen menggunakan IndoBERT memungkinkan pemahaman yang lebih akurat terhadap sikap dan perasaan yang berkembang dalam masyarakat terkait insisen ini. Dengan akurasi terttinggi mencapai 97.66%, hasil penelitian ini tidak hanya memberikan wawasan bagi pihak terkait untuk meningkatkan keamanan dan respons terhadap kebocoran data, tetapi juga menunjukkan kemampuan unggul dari metode analisis senitmen menggunakan IndoBERT dalam konteks bahasa Indonesia.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Student ID: | 201910370311142 |
Keywords: | Kata Kunci: Kebocoran Data, Bank Syariah Indonesia(BSI), Analisis Sentimen, IndoBERT |
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software |
Divisions: | Faculty of Engineering > Department of Informatics (55201) |
Depositing User: | 201910370311142 miftahuddin08 |
Date Deposited: | 26 Apr 2024 02:28 |
Last Modified: | 26 Apr 2024 02:28 |
URI: | https://eprints.umm.ac.id/id/eprint/5815 |