Tiktok Terhadap Variasi Bahasa Kolokial pada Kalangan Remaja Indonesia (kajian Etonolinguistik)

Andriyana, Andriyana and Iswatiningsih, Daroe and Mahmud, Jenal and Evi Yulianti, Ode and Thi Thuy Trang, Ton (2021) Tiktok Terhadap Variasi Bahasa Kolokial pada Kalangan Remaja Indonesia (kajian Etonolinguistik). Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 17 (2). pp. 34-41. ISSN 2614-7718

[thumbnail of Andriyana Iswatiningsih Mahmud Yulianti Trang - Tiktok Terhadap Variasi Bahasa Kolokia.pdf]
Preview
Text
Andriyana Iswatiningsih Mahmud Yulianti Trang - Tiktok Terhadap Variasi Bahasa Kolokia.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Similarity - Andriyana Iswatiningsih Mahmud Yulianti Trang - Tiktok Terhadap Variasi Bahasa Kolokia.pdf]
Preview
Text
Similarity - Andriyana Iswatiningsih Mahmud Yulianti Trang - Tiktok Terhadap Variasi Bahasa Kolokia.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Pada saat ini para remaja tidak dapat dilepaskan dari teknologi dan media sosial menjadi
wadahnya. Di antaranya, Tiktok saat ini sangat gemari kalangan remaja, karena media sosial ini adalah
tempat untuk mereka mengekspresikan dirinya dan juga sebagai tempat untuk berkomunikasi. Terdapat
variasi atau ragam bahasa yang ada dalam menggunakan media sosial Tiktok. Keragaman tersebut hadir
karena beberapa faktor - faktor sosial dan faktor situasi yang menyebabkan variasi bahasa dalam
bermedia sosial Tiktok semakin beragam saat ini. Tujuan dari penelitian ini adalah analisis pengaruh
Tiktok Terhadap Variasi Bahasa Kolokial pada remaja dan teman sejawat. Masalah yang diajukan dalam
penelitian ini adalah "Bagaimana pengaruh tiktok pada bahasa kolokial remaja?" dan objek kajian adalah
siswa SMA 1 Kejayan Jawa Timur dan Mahasiswa Universitas Kuningan Jawa Barat. Penelitian ini
menggunakan metode campuran yaitu pendekatan kuantitatif dan kualitatif. Hasil dari penelitian ini
adalah varasi bahasa Kolokial yang ditemukan dalam dalam media sosial Tiktok: Anomatope, Pronomina
dan Kalimat

Item Type: Article
Keywords: sosiolinguistik; variasi bahasa; variasi bahasa kolikial; aplikasi tiktok
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Teacher Training and Education > Department of Indonesia Language and Literature Education (88201)
Depositing User: daroe Dra. Daroe Iswatiningsih, M.Si
Date Deposited: 17 May 2024 07:04
Last Modified: 17 May 2024 07:04
URI: https://eprints.umm.ac.id/id/eprint/6385

Actions (login required)

View Item
View Item