Strategi Child Right Network dalam Menangani Eksploitasi Seksual Online terhadap Anak di Filipina

Trisnawati, Melinda and Rijal, Najamuddin Khairur (2022) Strategi Child Right Network dalam Menangani Eksploitasi Seksual Online terhadap Anak di Filipina. Sang Pencerah, 8 (3). pp. 683-693. ISSN 2655-2906,

[thumbnail of Trisnawati Rijal - Eksploitasi seksual Filipna online.pdf]
Preview
Text
Trisnawati Rijal - Eksploitasi seksual Filipna online.pdf

Download (400kB) | Preview
[thumbnail of Similarity - Trisnawati Rijal - Eksploitasi seksual Filipna online.pdf]
Preview
Text
Similarity - Trisnawati Rijal - Eksploitasi seksual Filipna online.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji strategi Child Right Network dalam menangani eksploitasi seksual online terhadap anak di Filipina. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif serta melakukan analisa dengan menggunakan data yang berkaitan dengan topik penelitian. Menurut sebuah studi pemerintah Filipina, 1 dari 2 anak menjadi korban kekerasan di internet, bentuk kejahatan yang terjadi paling banyak merupakan pelecehan dan eksploitasi seksual online. Maka, penulis menggunakan pendekatan landasan konseptual transnational advocacy network dengan pola boomerang. Konsep ini menjadi dasar yang digunakan untuk menganalisa strategi penanganan eksploitasi seksual online terhadap anak di Filipina. Hasilnya ditemukan bahwa strategi yang digunakan dapat menyebarkan advokasi pemahaman secara meluas termasuk dalam pemerintah sehingga kebijakan pemerintah mengenai rancangan undang-undang dalam memberikan perlindungan lebih kuat terhadap eksploitasi dan pelecehan seksual secara online telah resmi disahkan sebagai Undang-undang Republik 11930.

Item Type: Article
Keywords: Eksploitasi Seksual; Filipina; Online
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HQ The family. Marriage. Woman
H Social Sciences > HV Social pathology. Social and public welfare
Divisions: Faculty of Social and Political Science > Department of International Relations (64201)
Depositing User: dianniswatus Dian Niswatus Saadah, S.Sos
Date Deposited: 07 Mar 2024 01:56
Last Modified: 07 Mar 2024 01:56
URI: https://eprints.umm.ac.id/id/eprint/4543

Actions (login required)

View Item
View Item