Pengembangan Multimedia Interaktif Ceria (MIC) Pembelajaran Tematik di Sekolah Dasar

Septiya Hernaningtyas, Ikhtiari and Eko Susetyarini, Roro and Widodo, Rohmad (2014) Pengembangan Multimedia Interaktif Ceria (MIC) Pembelajaran Tematik di Sekolah Dasar. Jurnal Pemikiran dan Pengembangan Sekolah Dasar (JP2SD, 1 (4). pp. 256-266. ISSN 2527-3043

[thumbnail of Hernaningtyas Susetyarini Widodo - Pengembangan Multimedia Interaktif Ceri.pdf]
Preview
Text
Hernaningtyas Susetyarini Widodo - Pengembangan Multimedia Interaktif Ceri.pdf

Download (93kB) | Preview
[thumbnail of Similarity - Hernaningtyas Susetyarini Widodo - Pengembangan Multimedia Interaktif Ceri.pdf]
Preview
Text
Similarity - Hernaningtyas Susetyarini Widodo - Pengembangan Multimedia Interaktif Ceri.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan menghasilkan produk multimedia interaktif yang memiliki
tingkat kevalidan sebagai kriteria media yang diharapkan pada tema keluargaku pokok
bahasan tentang keluarga untuk siswa kelas I SD. Penelitian ini menggunakan Penelitian
Pengembangan (Research and Development) dari Borg and Gall dengan tiga tahap, (a) Studi
pendahuluan dengan melakukan need assement dan studi pustaka, (b) Pengembangan produk
awal,` validasi ahli, uji coba terbatas, dan (c) Pengujian dengan melakukan penelitian
eksperimen dari produk hipotetik pada sampel 2 SD dengan kondisi kelas yang sebenarnya
dalam pembelajaran. Hasil penelitian menunjukkan bahwa multimedia yang dikembangkan
dikategorikan layak berdasarkan validasi ahli menurut ahli materi dengan persentase total
95% dengan kualifikasi sangat baik, ahli media dengan persentase total 88% dengan
kualifikasi sangat baik, hasil uji coba terbatas dengan persentase total 100% kualifikasi
sangat baik. Multimedia interaktif ceria ini telah teruji kevalidan dan keefektifannya pada
pembelajaran di kelas, tergambar dari nilai pretest 67 dan dari posttest 87. Dari uji t dengan
menggunakan prosedur paired samples t-test diperoleh nilai t signifikan <0.01 atau 1%.
Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pengembangan multimedia interaktif
ceria (MIC) pembelajaran tematik di Sekolah Dasar sangat layak dan memiliki daya guna
tinggi serta dapat diterapkan dalam pembelajaran tematik di kelas I SD. Disarankan
seharusnya semua kelas I SD menggunakan media pembelajaran, yaitu multimedia interaktif
ceria. Sehingga menghidupkan suasana kelas yang akan menciptakan penyampaikan materi
lebih konkrit dan motivasi belajar siswa dapat meningkat serta dapat meningkatkan
kreativitas siswa.

Item Type: Article
Keywords: pengembangan, MIC, tematik
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Teacher Training and Education > Department of Pancasila and Civics Education (87205)
Depositing User: rohmad Rohmad Widodo Drs. M.Si.
Date Deposited: 06 Feb 2024 06:58
Last Modified: 06 Feb 2024 06:58
URI: https://eprints.umm.ac.id/id/eprint/3296

Actions (login required)

View Item
View Item