Fauza, M.Ruskhan and Mahfud Effendi, Moh. and Lony, Adrina (2023) Analisis Minat Siswa dalam Menggunakan Instagram Sebagai Sumber Media Pembelajaran Matematika. JEMS: Jurnal Edukasi Matematika dan Sains, 11 (1). pp. 49-57. ISSN 2502-4671
Fauza Inam Effendi Lony - Analisis Minat Siswa dalam Menggunakan Instagram.pdf
Download (863kB) | Preview
Similarity - Fauza Inam Effendi Lony - Analisis Minat Siswa dalam Menggunakan Instagram.pdf
Download (3MB) | Preview
Abstract
ujuan Penelitian ini untuk mengetahui minat siswa terhadap media social Instagram sebagai sumber media pembelajaran matematika. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif deskriptif. Subjek pada penelitian ini berjumlah 10 orang yang terdiri dari berbagai tingkatan dan sekolah pada tahun ajaran 2021/2022 dan dilakukan penelitian dirumah peneliti. Adapun instrument utama penelitian adalah peneliti sendiri dan instrumen pendukung berupa observasi, angket dan wawancara. Hasil dari penelitian ini membuktikan bahwa peserta didik memiliki minat pembelajaran matematika menggunakan media Instagram. Hal ini dibuktikan bahwa minat siswa terdiri dari 4 aspek yaitu aspek perasaan senang, ketertarikan siswa, perhatian siswa, dan keterlibatan siswa. Setiap aspek memiliki rata-rata yang tinggi yaitu : 1) aspek perasaan senang dengan hasil rata-rata 68,75%, 2) aspek ketertarikan siswa dengan hasil rata-rata 70,31%, 3) aspek perhatian siswa dengan hasil rata-rata 67,5%, dan 4) aspek keterlibatan siswa dengan hasil rata-rata 67,5%. Dari data tersebut membuktikan bahwa siswa berminat melakukan pembelajaran matematika menggunakan media Instagram.
Item Type: | Article |
---|---|
Keywords: | Student Interests, Instagram, Media Resources, Mathematics Learning |
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Faculty of Teacher Training and Education > Department of Mathematics Education (84202) |
Depositing User: | koku Eko Kurniawan, S.Pd. |
Date Deposited: | 03 Sep 2024 06:25 |
Last Modified: | 03 Sep 2024 06:25 |
URI: | https://eprints.umm.ac.id/id/eprint/10789 |