Berpikir Kritis Calon Guru Dalam Menyelesaikan Masalah Kontroversial Matematika Dengan Menggunakan High Order Thinking Skills

Athma Putri Rosyadi, Alfiani and Sa’dijah, Cholis and Susiswo, Susiswo and Rahardjo, Swasono (2021) Berpikir Kritis Calon Guru Dalam Menyelesaikan Masalah Kontroversial Matematika Dengan Menggunakan High Order Thinking Skills. AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 10 (4). pp. 1973-1982. ISSN 2442-5419

[thumbnail of Rosyadi Sadijah Susiswo Rahardjo - Berpikir Kritis Calon.pdf]
Preview
Text
Rosyadi Sadijah Susiswo Rahardjo - Berpikir Kritis Calon.pdf

Download (791kB) | Preview
[thumbnail of Similarity - Rosyadi Sadijah Susiswo Rahardjo - Berpikir Kritis Calon.pdf]
Preview
Text
Similarity - Rosyadi Sadijah Susiswo Rahardjo - Berpikir Kritis Calon.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan proses berpikir kritis calon guru dalam menyelesaikan
masalah kontroversial matematika dengan menggunakan High Order Thinking Skills. Penelitian ini
menggunakan jenis penelitian studi kasus dengan pendekatan kualitatif. Subjek penelitian dalam
penelitian ini adalah calon guru yang mengalami kontroversial setelah menyelesaikan masalah
kontroversial yang diberikan. Instrumen penelitian yang digunakan adalah tes dan wawancara. Teknik
analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Proses
berpikir dalam menyelesaikan masalah kontroversial matematika terdiri dari aspek identifying,
connecting, applying, argumentation dan clarifying. Pada saat menggunakan HOTS untuk mengetahui
proses berpikir kritisnya diperoleh kesimpulan bahwa tahap analisis terjadi pada saat calon guru
identifying dan connecting. Untuk aspek evaluasi terjadi pada saat calon guru melakukan proses applying.
Untuk aspek mencipta, terjadi pada saat calon guru menggunakan argumentation and clarifying dalam
menyelesaikan masalah yang diberikan.

Item Type: Article
Keywords: Berpikir kritis; calon guru matematika; high order thinking skills; masalah kontroversial.
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions: Faculty of Teacher Training and Education > Department of Biology Education (84205)
Depositing User: alfi_rosyadi Alfiani Athma Putri Rosyadi, S.Pd., M.Pd
Date Deposited: 14 Mar 2024 07:27
Last Modified: 14 Mar 2024 07:27
URI: https://eprints.umm.ac.id/id/eprint/4757

Actions (login required)

View Item
View Item