Klasifikasi Penyakit Katarak Pada Mata Manusia Menggunakan Metode Convolutional Neural Network

Nurlizah, Rizka and Minarno, Agus Eko and Wicaksono, Galih Wasis (2022) Klasifikasi Penyakit Katarak Pada Mata Manusia Menggunakan Metode Convolutional Neural Network. Jurnal Repositor, 4 (4). pp. 491-496. ISSN 2716-1382

[thumbnail of Nurlizah Minarno Wicaksono - CNN classification Pre-Trained.pdf]
Preview
Text
Nurlizah Minarno Wicaksono - CNN classification Pre-Trained.pdf

Download (309kB) | Preview
[thumbnail of Similarity - Nurlizah Minarno Wicaksono - CNN classification Pre-Trained.pdf]
Preview
Text
Similarity - Nurlizah Minarno Wicaksono - CNN classification Pre-Trained.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Convolutional Neural Network (CNN) adalahsalah satu jenis neural network yang biasa digunakan pada data image. CNN bisa digunakan untuk mendeteksi dan mengenali objek pada sebuah image. Pre-trained CNN adalah suatu teknik atau metode memanfaatkan model yang sudah dilatih terhadap suatu dataet untuk menyelesaikan permasalahan lain yang serupa dengan cara menggunaakannya sebagai starting point, memodifikasi dan mengupdate parameternya sehingga sesuai dengan dataset yang baru. Klasifikasi dalam penelitian ini membangun dua model berbeda yaitu VGG16 dan ResNet50. Kedua model tersebut digunakan untuk klasifikasi gambar pada cataract dan normal. Dari penelitian yang dilakukan model yang mendapatkan nilai akurasi tertinggi yaitu VGG16.

Item Type: Article
Keywords: CNN; klasifikasi; pre-trained.
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Faculty of Engineering > Department of Informatics (55201)
Depositing User: galih.w.w Gali Wasis Wicaksono,S.Kom
Date Deposited: 15 Mar 2024 01:51
Last Modified: 15 Mar 2024 01:51
URI: https://eprints.umm.ac.id/id/eprint/4795

Actions (login required)

View Item
View Item