ADVERSITY QUOTIENT DITINJAU DARI ORIENTASI LOCUS OF CONTROL PADA INDIVIDU DIFABEL

Ramadhanu, Mardha and Suryaningrum, Cahyaning (2014) ADVERSITY QUOTIENT DITINJAU DARI ORIENTASI LOCUS OF CONTROL PADA INDIVIDU DIFABEL. Jurnal Ilmiah Psikologi Terapan (JIPT), 2 (1). pp. 152-167. ISSN 2540-8291 ; 2301-8267

[thumbnail of Ramadhanu Suryaningrum - Adversity quotient Locus of control Individu difabel.pdf]
Preview
Text
Ramadhanu Suryaningrum - Adversity quotient Locus of control Individu difabel.pdf

Download (694kB) | Preview
[thumbnail of Similarity - Ramadhanu Suryaningrum - Adversity quotient Locus of control Individu difabel.pdf]
Preview
Text
Similarity - Ramadhanu Suryaningrum - Adversity quotient Locus of control Individu difabel.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

Fenomena yang terjadi menunjukkan bahwa banyak individu difabel yang mampu meraih kesuksesan dan dapat berkarir ditengah keterbatasan dan hambatan yang mereka miliki. Hal ini didasarkan pada kemampuan mereka dalam mengubah kesulitan dan keyakinan bahwa sumber prilaku ditentukan oleh dirinya sendiri. Kemampuan individu dalam mengatasi hambatan dan mengubahnya menjadi peluang adalah adversity quotient sedangkan keyakinan individu terhadap sumber penentu prilakunya adalah locus of control. Penelitian ini bertujuan untuk menemukan perbedaan tingkat adversity quotient ditinjau dari orientasi locus of control yang dimiliki individu. Metode yang digunakan adalah dengan memberikan skala locus of control dan skala adversity quotient pada individu difabel berkategori tuna daksa sebanyak 29 orang. Hasil temuan didapatkantidak terdapat perbedaan adversity quotient ditinjau dari orientasi locus of control pada individu difabel. Hal ini terlihat dari nilai Zyang lebih kecil dari 1,93 untuk nilai kritis sebesar 0,05. (Z= 0,315; α = 0,05; Z < 1,93)

Item Type: Article
Keywords: Adversity quotient, locus of control, individu difabel
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > Department of Psychology (73201)
Depositing User: icha Farisha Prasidya Putri, S.Psi
Date Deposited: 29 Feb 2024 02:22
Last Modified: 29 Feb 2024 02:22
URI: https://eprints.umm.ac.id/id/eprint/4342

Actions (login required)

View Item
View Item