Bunga Rampai Makanan Khas Malang

Hidayat, Nur and Anita, Anita and Istianah, Nur and Nurhayati, Anis and Mushollaeni, Wahyu and Zubaidah, Elok and Sutrisno, Eko and Wahyudi, Vritta Amroini and Widyaningsih, Tri Dewanti and Sunarharum, Wenny Bekti and Tantalu, Lorine (2023) Bunga Rampai Makanan Khas Malang. In: Bunga Rampai Makanan Khas Malang. Penerbit MNC Percetakan UB Media. ISBN 9786231752116

[thumbnail of Hidayat Anita Istianah Nurhayati Mushollaeni Zubainah Sutrisno Wahyudi Widyaningsih Sunarharum Tantalu - Bunga Rampai Makanan Khas Malang.pdf]
Preview
Text
Hidayat Anita Istianah Nurhayati Mushollaeni Zubainah Sutrisno Wahyudi Widyaningsih Sunarharum Tantalu - Bunga Rampai Makanan Khas Malang.pdf

Download (432kB) | Preview
[thumbnail of Similarity - Hidayat Anita Istianah Nurhayati Mushollaeni Zubainah Sutrisno Wahyudi Widyaningsih Sunarharum Tantalu - Bunga Rampai Makanan Khas Malang.pdf]
Preview
Text
Similarity - Hidayat Anita Istianah Nurhayati Mushollaeni Zubainah Sutrisno Wahyudi Widyaningsih Sunarharum Tantalu - Bunga Rampai Makanan Khas Malang.pdf

Download (7MB) | Preview

Abstract

Jenis makanan di suatu daerah berhubungan erat dengan
budaya lokal dan sangat diwarnai kondisi lingkungan dan
kebiasaan masyarakat di tempat tersebut. Makanan khas
suatu wilayah diturunkan dari generasi ke generasi sehingga
menjadi penciri wilayah tersebut. Makanan khas tersebut
seringkali mempunyai keunikan yang tidak dijumpai di
wilayah lain. Kuliner dan makanan khas di Malang Raya
berkembang cukup pesat yang ditunjang oleh Malang Raya
sebagai destinasi wisata di Indonesia.
Buku ini dihadirkan sebagai kontribusi Perhimpunan Ahli
Teknologi Pangan Indonesia (PATPI) Cabang Malang untuk
mengulas secara ilmiah makanan khas dan kuliner Malang
Raya. Buku ini disusun sebagai upaya untuk melestarikan
makanan khas ditengah arus gempuran makanan global.
Ulasan ilmiah dari makanan khas tersebut diharapkan
menjadi justifikasi bahwa makanan tersebut adalah penting
dan menarik sehingga tetap lestari dan menarik minat
terutama generasi milenial. Ulasan dalam buku ini disajikan
secara ilmiah populer sehingga mudah dicerna dan
dipahami berbagai kalangan.
Semoga buku ini dapat memberikan kemanfaatan dan
berperan dalam menjaga makanan khas Indonesia untuk
tetap menjadi tuan di rumah sendiri di era arus globalisasi
pangan yang kuat. Ucapan terima kasih disampaikan
kepada para kontributor anggota PATPI Cabang Malang
yang sudah meluangkan waktu dan pemikirannya untuk
menulis di buku ini.

Item Type: Book Section / Proceedings
Keywords: Makanan; Malang
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Faculty of Agriculture and Animal Science > Department of Food Technology (41203)
Depositing User: vritta Vritta Amroini Wahyudi M.Si
Date Deposited: 13 Dec 2023 01:46
Last Modified: 13 Dec 2023 01:46
URI: https://eprints.umm.ac.id/id/eprint/2093

Actions (login required)

View Item
View Item